You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Djarot Minta Satpol PP Bangun Pos Pengawasan di Tanah Abang
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Djarot Minta Satpol PP Bangun Pos Pengawasan di Tanah Abang

Untuk menciptakan kawasan Tanah Abang yang tertib dan nyaman serta steril dari pedagang kaki lima (PKL) di trotoar, Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat, meminta Kepala Satpol PP untuk membangun pos pengawasan di lokasi tersebut. 

Nanti saya suruh Satpol PP dirikan pos di situ

"Kalau perlu ada pos penjagaan di sana. Nanti saya suruh Satpol PP dirikan pos di situ," ujar Djarot, Selasa (19/9).

Satpol PP Segel Satu Tempat Karaoke di Taman Sari

Menurut Djarot, selama ini Satpol PP sudah berulang kali melakukan penertiban namun pedagang ngeyel dan selalu kembali. Bahkan, dia mengaku mendapati sendiri PKL yang menggantung baju dan manekin di trotoar.

"Upaya pendekatan kepada pedagang sudah dilakukan, tapi mereka tetap saja berjualan di trotoar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3698 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye985 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye945 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye900 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye836 personAldi Geri Lumban Tobing